Monday, July 27, 2009

Komputer & Masyarakat STTI NIIT ITech 2009

Mahasiswa STTI NIIT I-TECH peserta matakuliah Komputer dan Masyarakat, Semester Ekstensif Tahun Akademik 2008/2009, harus membuat blog dengan ketentuan sebagai berikut:
  • Membuat sebuah blog yang dilengkapi : shoutbox, visitor counters, link ke site I-Tech (http://www.i-tech.ac.id) dan link ke blog IT-Society (http://it-society.blogspot.com).
  • Tugas-tugas matakuliah ditulis di blog tersebut.
  • Informasikan url dan nama blog anda ke : shoutbox di blog ini
  • Blog agar dipublikasikan agar mendapatkan banyak pengunjung
  • Penilaian meliputi : bobot isi tulisan (originalitas, kesesuaian, keluasan dan kedalaman), tingkat kunjungan pada blog dan respons/coments visitors terhadap tulisan.
Link terhadap blog anda akan ditambahkan dalam daftar mahasiswa ITech.

Daftar Tugas Tulisan

Tugas I : sebanyak 6 topik, dan harus sudah dipublikasi sebelum 5 Oktober 2009
  1. Kemana setelah menjadi sarjana IT? (harapan/cita-cita/rencana)
  2. Membuat paparan tentang perkiraan perkembangan IT dimasa depan (dari sudut pandang mahasiswa IT/komputer)
  3. Pendapat/paparan/penilaian tentang profesional IT
  4. Penilaian kritis anda sebagai mahasiswa IT tentang keberadaan LSP Telematika
  5. Fraud (kecurangan) dalam dunia IT
  6. Pilihlah 5 istilah populer dalam IT dan berikan paparan


Tugas II : 4 topik dan harus dipublikasi sebelum 30 Oktober 2009
  1. Kasus IT yang menarik seperti : ( IT Pemilu, masalah Hak Cipta dan Pembajakan, keberadaan software free ware, keberadaan google apps atau sejenisnya, outsourcing pengolahan data, dan sebagainya)
  2. Ulasan/pendapat tentang Sistem Informasi Nasional
  3. Andaikan oleh Presiden terpilih 2009 anda diberi tanggung jawab untuk membenahi Sistem Informasi Nasional, dan negara menyediakan anggaran awal 1 triliyun : apa yang akan anda lakukan
  4. Kempanye kepedulian tehadap data (GO DATA)


2 comments:

Anonymous said...

pak ini bima
ini link blog saya
http://blog.i-tech.ac.id/xmaggotc/

Anonymous said...

Pak,nama saya blm di cantumin,
Isyvina U.R / 41077025 SI'09
Sudah saya kerjakan tugasny,
Ini linknya,

http://wbbrilliance.wordpress.com/category/task/